Pencuri Hati

Kau wanita yang telah mencuri hatiku
Ku ingin menyapamu walau hati ragu
Akankah diriku dapat menjadi milikmu
Selalu menjadi milikmu

Kau wanita yang tlah mempesona hatiku
Jangan menghindar saat ku hampiri dirimu
Ku ingin dirimu tau tulusnya hatiku
Hanya inginkan dirimu

Kau wanita dengarkanlah laguku
Yang menginginkan dirimu
Untuk setia mencintaiku
Kau wanita jangan salahkan bila diriku
Memaksa dirimu tuk mencintaiku dengan sepenuh hatimu

Salahkan dirimu yang tlah mencuri hati ku
Kau tlah mencuri hatiku

Kau wanita dengarkanlah laguku
Yang menginginkan dirimu
Untuk setia mencintaiku
Kau wanita jangan salahkan bila diriku
Memaksa dirimu tuk mencintaiku dengan sepenuh hatimu

Kau wanita dengarkanlah laguku
Yang menginginkan dirimu
Untuk setia mencintaiku
Kau wanita jangan salahkan bila diriku
Memaksa dirimu tuk mencintaiku dengan sepenuh hatimu

Trivia about the song Pencuri Hati by Antique

When was the song “Pencuri Hati” released by Antique?
The song Pencuri Hati was released in 2008, on the album “Satu Bintang”.

Most popular songs of Antique

Other artists of Dance music