Hingga Nanti Sampai Mati

ANDIKA NALIPUTRA, SONNY KRISNA YUDHA

Masih terasa indah dalam jiwa saat kita
Bersama untuk satukan rasa
Tertawa bahagia lepaskan semua waktu kita
Tuliskan cerita tentang kita

Mengapa semua menghilang menjauh
Terasa hampa hidupku dalam anganku

Dan aku tak akan mengerti
Walaupun hingga nanti
Namun takkan aku sesali
Sampai mati

Terlalu banyak waktu yang tlah terbuang
Hanya untuk berharap dan bertanya

Mengapa semua menghilang menjauh
Terasa hampa hidupku dalam anganku

Dan aku tak akan mengerti
Walaupun hingga nanti
Namun takkan aku sesali
Sampai mati

Dan aku tak akan mengerti
Walaupun hingga nanti ho
Namun takkan aku sesali
Sampai mati
Sampai mati

Hu hu hu ah ha

Trivia about the song Hingga Nanti Sampai Mati by The Titans

When was the song “Hingga Nanti Sampai Mati” released by The Titans?
The song Hingga Nanti Sampai Mati was released in 2007, on the album “The Titans”.
Who composed the song “Hingga Nanti Sampai Mati” by The Titans?
The song “Hingga Nanti Sampai Mati” by The Titans was composed by ANDIKA NALIPUTRA, SONNY KRISNA YUDHA.

Most popular songs of The Titans

Other artists of