TIDURLAH LELAP

ANDRI KURNIAWAN, RUSYAEDI MAKMUN

Dekatlah padaku oh sayang
Rebahlah damai dipelukku
Tidurlah disisiku oh sayang
Bermainlah dimimpi indahmu
Ku tak akan pernah meninggalkanmu
Selalu disini hingga kau terjaga
Tidurlah kau lelap disisiku
Damaikan hati dan jiwamu bersamaku
Tidurlah kau lelap dipelukku
Hingga mentari esok datang menyambutmu
Tidurlah disisiku oh sayang
Bermainlah dimimpi indahmu
Ku tak akan pernah meninggalkanmu
Selalu disini hingga kau terjaga
Tidurlah kau lelap disisiku
Damaikan hati dan jiwamu bersamaku
Tidurlah kau lelap dipelukku
Hingga mentari esok datang menyambutmu
Tidurlah kau lelap disisiku
Damaikan hati dan jiwamu bersamaku
Tidurlah kau lelap dipelukku
Hingga mentari esok datang menyambutmu
Hingga mentari esok datang menyambutmu

Trivia about the song TIDURLAH LELAP by NaFF

When was the song “TIDURLAH LELAP” released by NaFF?
The song TIDURLAH LELAP was released in 2006, on the album “Isyarat Hati”.
Who composed the song “TIDURLAH LELAP” by NaFF?
The song “TIDURLAH LELAP” by NaFF was composed by ANDRI KURNIAWAN, RUSYAEDI MAKMUN.

Most popular songs of NaFF

Other artists of Pop rock