Ketakjuban

Rindra Risyanto Noor, Andi Fadly Arifuddin

Ku tahu kau memiliki segalanya
Yang mampu menaklukan hatiku
Sebenarnya ku tak pernah mengenalmu
Apa mungkin kau sungguh hadir untuk

Membebaskan aku
Selamatkan aku

Ketakjuban hatiku ikuti langkahmu
Meruntuhkan seluruh akalku
Dipenghujung jalanku ku rapatkan hatiku
Meleburkan segenap kekuatanku

Bicaralah dengan apa adanya
Bukan hanya tuk memikat hatiku
Sementara ku tak berdaya denganmu
Tak urung ku memperhambakan diriku

Membebaskan aku
Selamatkan aku

Ketakjuban hatiku ikuti langkahmu
Meruntuhkan seluruh akalku
Dipenghujung jalanku ku rapatkan hatiku
Meleburkan segenap kekuatanku

Ketakjuban hatiku ikuti langkahmu
Meruntuhkan seluruh akalku
Dipenghujung jalanku ku rapatkan hatiku
Meleburkan segenap kekuatanku

Meleburkan segenap kekuatanku

Trivia about the song Ketakjuban by Padi

On which albums was the song “Ketakjuban” released by Padi?
Padi released the song on the albums “Save My Soul” in 2003, “Indera Keenam” in 2019, and “Indra Keenam” in 2019.
Who composed the song “Ketakjuban” by Padi?
The song “Ketakjuban” by Padi was composed by Rindra Risyanto Noor, Andi Fadly Arifuddin.

Most popular songs of Padi

Other artists of Pop rock